Tag: BNN RI
Temuan kasus ini adalah alarm atau peringatan bahaya bagi Bali dan wilayah Indonesia lainnya sebagai sasaran tempat produksi gelap narkoba jaringan internasional
Penemuan narkoba jenis DMT (dimethyltryptamine) dalam penggerebekan clandestine laboratory di Payangan, Gianyar ini diklain baru pertama kali di Indonesia
MANGUPURA, NusaBali - Deputi Hukum dan Kerja Sama BNN RI Irjen Pol Agus Irianto memimpin delegasi Indonesia dalam pertemuan bilateral bersama Mr Thanakom Kaiyanunta selaku Deputy Scretary of Narcotics Control Board The Kingdom of Thailand di Hotel Arya Duta, Jalan Kartika Plaza, Kelurahan/Kecamatan Kuta, Badung, pada Selasa (28/11).
DENPASAR, NusaBali - Pertama kali setelah meraih gelar profesor, Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI, Komjen Pol Petrus Reinhard Golose beri kuliah umum untuk ribuan mahasiswa baru Undiknas, Jalan Bedugul, Desa Sidakarya, Denpasar Selatan, Kamis (7/9) siang.
DENPASAR, NusaBali - Rangkaian kegiatan Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) oleh Badan Narkotika Nasional Republik Indonesia (BNN RI) ditutup dengan lomba lari bertajuk Running Against Drugs di kawasan Monkey Forest, Kecamatan Ubud, Gianyar, Minggu (30/7).
MANGUPURA, NusaBali - Kepala Badan Narkotika Nasiona Republik Indonesia (BNN RI) Komjen Pol Petrus Reinhard Golose mengungkapkan dunia saat ini sedang diguncang peredaran gelap narkotika.
MANGUPURA, NusaBali - Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI, Komjen Petrus Reinhard Golose mengingatkan sekaligus mewanti-wanti para bandar narkoba di Pulau Dewata untuk segera pensiun.
MANGUPURA, NusaBali - Badan Narkotika Nasional (BNN) Republik Indonesia mencatat selama dua tahun terakhir telah mengungkapkan tindak pidana narkotika dan mengamankan barang bukti mencapai 6,04 ton shabu.
DENPASAR, NusaBali - Jelang Hari Anti Narkotika Internasinal pada 26 Juni mendatang, Badan Narkotika Nasional (BNN) RI memusnahkan barang bukti narkoba hasil penangkapan sebanyak 124,54 Kg, Jumat (23/6) pagi.
MANGUPURA, NusaBali - Kasus narkoba secara nasional periode 2022 sampai Juni 2023 ini berhasil ditekan hingga 20 persen. Menariknya di Bali justru terbalik.
DENPASAR, NusaBali - Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN), Komjen Petrus Reinhard Golose menyebutkan sebanyak 591 warga Bali mendekam di lembaga pemasyarakatan karena terlibat kasus narkotika selama periode 2022 sampai 2023.
Narkoba jenis baru yang beredar di kalangan bawah adalah sintetis cannabis. Dicampur-campur segala macam jenis obat
SEMARAPURA, NusaBali
Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI Komjen Pol Petrus Reinhard Golose, berkunjung ke Klungkung, Jumat (11/3).
Topik Pilihan
-
-
Badung 07 Nov 2024 Pelayanan di Kantor Desa Tetap Normal
-
Bangli 07 Nov 2024 Bawaslu Bangli Sebut Masih Berproses
-
Buleleng 06 Nov 2024 Polres Buleleng Dukung Ketahanan Pangan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
Berita Foto
Produksi Beras pada tahun 2024 di Bali
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Nusa Ning Nusa
Indonesia Emas, Seperti Apa?
Chaturvarṇyaṁ mayā sṛṣṭaṁ guṇa-karma vibhāgaśaḥ; tasyā kartāraṁ api māṁ viddhi akartāraṁavyayaṁ.(Bhagavad Gita 4.13)